Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Tarif & Fasilitas Kamar Rawat Inap RS Al-Islam (RSIA) Bandung

Informasi Lengkap Tarif & Fasilitas Kamar / Ruang Rawat Inap RS Al-Islam (RSIA) Bandung - Rumah sakit Al Islam Bandung merupakan Rumah Sakit Tipe B yang beralamat di Jalan Soekarno Hatta No. 644 Bandung Jawa Barat. Dan untuk Ruang Perawatannya kami memiliki ruang perawatan mulai dari Kelas 1, Kelas 2, Kelas 3, Utama, VIP, VVIP, Ruang Perawatan Anak, Ruang Perawatan Bayi (Perinatologi), Ruang Rawat Intensif dan Ruang Perawatan NICU (Neonatal Care Unit), Kamar (Ruang) Perawatan RS Al Islam BAndung sebagai berikut:

Ruang Perawatan Kelas VVIP RS Al-Islam Bandung
1.) Rawat Inap Umum
Ruang perawatan umum yang di maksud adalah ruang perawatan kelas 1, kelas 2, kelas 3, utama, VIP dan VVIP. Dan ruang perawatan ini di tujukan bagi pasien umum, bpjs maupun pasien kontraktor lainnya yang bekerja sama dengan RSIA Bandung.
Fasilitas untuk ruang ini diantaranya :
  1. VVIP A – Nuurush Shaalihaat : Kamar untuk 1 pasien, Bed pasien paramount 3 Crank, Sofa bed, Overbed table, Bedside table, 1bh kursi + meja kopi, Kursi pojok, TV LED 32″, AC, Kulkas, Telephone, Layanan air mandi panas/dingin 24 jam
  2. VVIP B – Nuurush Shaalihaat : Kamar untuk 1 pasien, Bed pasien paramount 3 Crank, Sofa bed, Overbed table, Bedside table, 1bh kursi + meja kopi, TV LED 32″, AC, Kulkas, Telephone, Layanan air mandi Panas/dingin 24 jam
  3. VVIP A – Raudhah : Kamar untuk 1 pasien, Bed pasien elektrik, Sofa 1 set, Sofa bed, Overbed table, Bedside table, TV LED 41″, AC, Kulkas, Telephone, Dispenser, Layanan air mandi panas/dingin 24 jam
  4. VIP A – Raudhah : Kamar untuk 1 pasien, Bed pasien 3 Crank, Sofa bed, Overbed table, Bedside table, TV LED 32″, AC, Kulkas, Telephone, Dispenser,Layanan air mandi panas/dingin 24
  5. jam
  6. RG VVIP (Rawat Gabung Dewasa) – Raudhah : Bed pasien 3 Crank, Sofa 1 set, Sofa bed, Overbed table, Bedside table, TV LED 32″, AC, Kulkas, Telephone,Dispenser,Layanan air mandi panas/dingin 24 jam
  7. VIP B : Kamar untuk 1 pasien), Bed pasien 3 Crank, Sofa, Overbed table, Bedside table, TV LED 32″, AC, Dispenser
  8. Utama A : Kamar untuk 1 pasien, bed pasien 3 crank, sofa, overbed table, bedside table, TV led 32″, AC dan kulkas.
  9. Utama B : Kamar untuk 2 pasien, bed pasien 3 crank, sofa, overbed table, bedside table, TV led 32″ dan AC.
  10. Kelas 1 : Kamar untuk 2 pasien, bed pasien 1 crank, overbed table, bedsite table, TV LED 32″ dan standing fan.
  11. Kelas 2 : Kamar untuk 3 pasien, bed pasien 1 crank, bedside table dan kipas angin
  12. Kelas 3 : Kamar untuk 4-6 pasien, bed pasien 1 crank, bedside table
  13. Kelas 3 (Kamar 309D) : Kamar untuk 4-6 pasien, bed pasien 2 crank, bedside table dan AC
2.) Rawat Inap Anak
Rawat Inap Anak adalah ruang perawatan khusus anak-anak, mulai dari usia 1 bulan sampai dengan usia 18 tahun. Dengan kasus penyakit bervariasi, termasuk perawatan pasien ALL untuk kemoterapi. Terdiri dari Kelas I, Kelas II, Kelas III, Utama dan VIP B. Dan untuk dokternya sendiri terdiri dari dokter spesialis anak, bedah anak, dan spesialis kardiolog anak, dengan pemeriksaan lengkap sampai dengan pemeriksaan EEG.

3.) Rawat Inap Kebidanan
Rawat Inap Kebidanan adalah ruang perawatan untuk pasien setelah melahirkan atau pasien yang mengalamin kehamilan dengan mual muntah, kehamilan besar belum cukup bulan yang perlu perawatan lebih lanjut. Dan perawatan untuk psien ginekologi yaitu bukan kasus kehamilan seperti kuret, pengangkatan rahim karena kanker atau lainnya.

4.) Rawat Inap Khusus
Ruang Rawat Inap Khusus terdiri dari ruang perawatan Perinatologi, NICU, HCU Maternal, HCU Anak, HCU Dewasa, PICU, HCCU, ICU dan Isolasi. Ruang ini diperuntukan untuk pasien-pasien yang harus di rawat inap secara khusus atau kasus penyakit yang butuh ruang perawatan khusus.

TARIF RAWAT JALAN, RAWAT DARURAT, POLI SPESIALIS & RAWAT INAP SEJAK TAHUN 2014 RSUP. DR. HASAN SADIKIN BANDUNG (SK TARIF RSHS No : HK.02.05 /D03/ 13979/IX/2014)
KETERANGANTARIF (Rp.)
JASAJUMLAH
SARANAPELAYANAN
A. Karcis / Pemeriksaan Rawat Jalan17.5007.50025.000
B. Karcis / Pemeriksaan Rawat Darurat
– Pemeriksaan Dasar35.00015.00050.000
– Konsultasi antar UPF50.00050.000
C. Karcis /
Pemeriksaan Poli Spesialis
– Dokter Spesialis40.00055.00095.000
– Dokter Konsultan / Sub.Spesialis40.00080.000120.000

URAIAN / KELASIII & SWII & UGDI
Akomodasi176.000234.000555.000
Visite15.00040.00060 .000
Full Care8.25014.00030.000
Jasa Pelayanan Makanan7503.0005.000
JUMLAH200.000291.000650.000

RIK PAVILYUN PARAHYANGAN
URAIAN / KELAS
TARIF / HARI (RP)
UTAMA C – RIK
UTAMA B – RIK
UTAMA A – RIK
Akomodasi dan Makan
1.500.000,-
1.900.000,-
2.465.000,-
Visite
100.000,-
150.000,-
200.000,-
Full Care
70.000,-
70.000,-
70.000,-
Jasa Pelayanan Makanan
15.000,-
15.000,-
15.000,-
JUMLAH
1.685.000,-
2.135.000,-
2.750.000,-
URAIAN / KELASHCU – RIKNPIU – RIKINTERMEDIATE CARE & ISOLASIINTENSIVE CARE
Akomodasi890.000500.000453.000523.000
Visite150.000150.00090.000100.000
Full Care95.00085.00060.00090.000
Jasa Pelayanan Makanan15.00015.00012.00012.000
JUMLAH1.150.000750.000615.000725.000

Catatan:
Jam Besuk RS Al-Islam Bandung
  • Senin - Sabtu:16.30 - 18.00
  • Minggu/Libur:10.00 - 11.30 & 16.30 - 18.00
Jam Operasional Kantor:
  • Senin - Jumat7.30 - 15.30
  • Sabtu7.30 - 12.30
  • Gawat Darurat:7 x 24 Jam
  • Poliklinik:Sesuai Jadwal
  • Untuk Tarif ruang VVIP A Rp. 1.400.000,- ( Nuurus Shaalihaat & Raudhoh), VVIP B Rp. 1.300.000,-, (Nuurush Shaalihaat),  VIP A Rp. 1.200.000,-. (Raudhoh), VIP B Rp. 1.100.000,- (Kebidanan dan Anak).
  • Tarif Akomodasi sudah termasuk Makan Pasien
  • Tarif perawatan (akomodasi ruangan) Bayi lahir sehat sebesar setengah dari tarif rawat ibunya
  • Ruang Intermediate Care terdiri dari MIC, HCU A2, IHC, HCCU, ULB, HCU Kemuning
  • Ruang Intensive Care terdiri dari ICU, PICU, CICU,NCCU, dan NICU
  • Tarif berlaku mulai tanggal 13 Oktober 2014
Baca Juga : Tarif & Fasilitas Kamar Rawat Inap RS Santosa Kopo (SHBK) Bandung
Demikianlah informasi mengenai Tarif Rawat inap, Rawat Darurat Dan Harga Ruang (Kamar) Perawatan Poli Spesialis Rumah Sakit Al-Islam Bandung Jawa Barat. Tarif ini sewaktu waktu dapat berubah sesui surat keputusan pihak terkait, untuk mendapatan info update terbaru dapat menghubungi bagian informasi RS Al Islam Bandung:
  • Alamat : Jl. Soekarno Hatta No. 644
  • Telepon :  (022) 7510583, 7510588, eks. 705
  • Pendaftaran : (022) 750 6078
  • Fax.: (022) 7563233
  • Email : mail@alislamhospital.com
  • Website : www.rsalislam.com/

#Topik terkait tarif kamar rawat inap rs al islam bandung, tarif kamar rumah sakit al islam bandung, harga kamar rumah sakit al islam bandung, tarif kamar di rs al islam bandung, harga rawat inap rumah sakit al islam bandung.

Posting Komentar untuk "Tarif & Fasilitas Kamar Rawat Inap RS Al-Islam (RSIA) Bandung"

== Ads ==
== Ads ==